LOGO POLDA GORONTALO

 
Kepolisian Daerah Gorontalo (Polda Gorontalo), sebagaimana dikutip dari laman wikipedia.org, adalah pelaksana tugas Kepolisian RI di wilayah Provinsi Gorontalo. Polda Gorontalo karena tergolong polda tipe A, dipimpin oleh seorang kepala kepolisian daerah yang berpangkat bintang dua atau (Inspektur Jenderal Polisi). Sejarah dibentuknya Polda Gorontalo berawal dari dikeluarkannya Undang-undang Republik Indonesia No. 38  Tahun 2000, Provinsi Sulawesi utara di mekarkan menjadi 2 Provinsi yaitu : Provinsi Sulawesi Utara & Provinsi Gorontalo. 

Langkah awal penyesuaian pemekaran wilayah Polda Sulut berdasarkan Keputusan Kapolri No. Pol :  Kep/ 07 / XII / 2000 Tanggal  20 Desember 2000  dibentuklah Polwil Gorontalo Polda Sulut di Provinsi Gorontalo, dan ditunjuk Mantan Kadit Diklat Polda Sulut Kombes Pol Drs. Suhana Heryawan sebagai pelaksana harian Kapolwil Gorontalo. Berbagai langkah kebijakan yang menuntut perubahan dalam Institusi Polda dipandang perlu untuk dilaksanakan Perubahan tersebut menuntut reformasi Polri dalam segala aspek, termasuk pengembangan dan pembentukan Polda baru dijajaran Polri. 

Berdasarkan Keputusan Kapolri No. Pol  : Kep/ 12 /III / 2003  tanggal 13 Maret  2003, Polwil Gorontalo Polda Sulut ditingkatkan menjadi POLDA GORONTALO  status persiapan dan menugaskan Kombes Pol Drs. Suhana  Heryawan  sebagai pelaksana tugas Kapolda pada Polda persiapan Gorontalo berdasarkan Telegram Kapolri No. Pol  : TR / 119 / II / 2003  tanggal 18 Pebruari  2003  dan ditindak lanjuti dengan Sprin Kapolda Sulut No. Pol  : Sprin / 232 / V / 2003 tanggal 5  Mei  2003. 

Polda Gorontalo mengalami kenaikan status dari tipe B menjadi tipe A pada tanggal 22 April 2020. Perubahan status Polda Gorontalo itu berdasarkan surat Telegram Kapolri Idham Azis bernomor:ST/1189/IV/OTL.1.1.3./2020 tanggal 14 April 2020 tentang Pelaksanaan Upacara Peresmian peningkatan tipe Polda. 

LOGO POLDA GORONTALO
Bagi anda yang ingin mendownload Logo Polda Gorontalo dengan format JPG/JPEG (Joint Photographic Experts Group) atau format PNG (Portable Network Graphics) tanpa background dengan tingkat resolusi tinggi atau anda ingin mendownload logo ini pada format vector CDR (CorelDraw) yang bisa diedit kembali guna keperluan pribadi, untuk usaha desain, untuk usaha cetak dan yang lainnya, langsung saja anda klik link download yang telah kami sediakan di bagian paling bawah artikel. 

Apabila anda mengalami kendala pada link download, seperti link mati, atau ketidak sesuaian link, atau permasalahan yang lainnya, silahkan sampaikan permasalahan tersebut di kolom komentar agar kendala tersebut bisa segera kami perbaiki. Kami akan selalu Update logo dan desain terbaru lainnya, mohon dukungan anda semua dengan share ke rekan-rekan yang lain supaya mereka dapat mendownload dan memanfaatkan file-file berformat jpg, png dan cdr vector ini untuk keperluan usaha ataupun keperluan pribadi.
 
download-logo-vector-polda-gorontalo-format-cdr-coreldraw-logoawal

LINK DOWNLOAD

>>   LOGO GORONTALO   <<
Format JPG   |   Format PNG   |   Format CorelDraw

0 Response to "LOGO POLDA GORONTALO"

Posting Komentar