LOGO POLDA MALUKU UTARA

 
Kepolisian Daerah Maluku Utara atau Polda Maluku Utara (Polda Malut), sebagaimana dikutip dari laman wikipedia.org, adalah pelaksana tugas Kepolisian Republik Indonesia (Polri) di wilayah Provinsi Maluku Utara. Polda Maluku Utara pada tanggal 22 April 2020 Resmi dinaikan Tipologinya menjadi Tipe A oleh Kapolri Jenderal Pol. Drs. Idham Aziz, M.Si, bertempat di Mabes Polri. Polda Maluku Utara dipimpin oleh seorang kepala kepolisian daerah yang berpangkat bintang Dua atau (Inspektur Jenderal Polisi). 

Sebagaimana dikutip dari laman malutsatu.com, merupakan sejarah pertama kali di jajaran Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara, jabatan Kapolda dijabat oleh Perwira bintang dua atau serta Wakapolda dijabat perwira bintang satu. Irjen Pol Rikwanto dan Brigjen Pol Lukas Akbar Abriari menciptakan sejarah baru di Provinsi Maluku Utara. Keduanya dinaikan pangkat seiring dengan naiknya status Polda Malut ke Tipe A. Kapolri Jenderal (Pol) Idham Azis memimpin upacara kenaikan pangkat dari Rupatama Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (20/5/2020) pukul 16.00 WIB. 

Termasuk juga, Kapolda Malut Rikwanto dilantik dari jabatan Brigjen Pol ke Irjen Pol dan Wakpolda Malut Kombes Lukas Akbar Abriari dilantik baik Brigjen Pol. Sementara di Mapolda Malut pelantikannya berlangsung dengan via vicon pukul 18.00 WIT dihadiri seluruh pejabat utama bertempat di Lobby Mapolda, yang menggunakan protokuler kesehatan. Dalam Korps Raport kali ini, ada tiga kenaikan dari irjen ke komjen, di antaranya Komjen Boy Rafli sebagai Kepala BNPT, Komjen Andap Budi Revianto selaku Inspektur Jenderal Kemenkumham dan Komjen Rycko Amelza Dahniel sebagai Kabaintelkam Polri. 

Sementara itu, ada 26 personel Korps Bhyangkara yang dinaikkan pangkatnya dari brigjen ke irjen. Mereka adalah As SDM Kapolri Irjen Sutrisno Yudi Hermawan, Kadiv Humas Polri Irjen Raden Prabowo Argo Yuwono, dan Kakor Sabhara Baharkam Polri Irjen Wahyudi Hidayat. Kadesus 88 Polri Irjen Marthinus Hukom, Gubernur Akpol Irjen M. Asep Syahrudin, serta sepuluh kapolda, yakni Kalimantan Utara, Bengkulu, Gorontalo, Bangka Belitung, Maluku Utara, Jawa Tengah, Sulawesi Barat, Papua Barat, Kalimantan Tengah, dan Sulawesi Tenggara, serta 16 jabatan irjen lainnya di internal Polri. 

Total ada 77 personel Polri yang akan naik pangkat. Tiga di antaranya akan menjadi jenderal berbintang tiga atau komisaris jenderal. Selain itu, terdapat 26 perwira tinggi Polri berpangkat brigadir jenderal yang naik pangkat menjadi jenderal berbintang dua atau inspektur jenderal. Sementara, sisanya sebanyak 44 anggota akan menyandang pangkat jenderal bintang satu atau brigjen.

LOGO POLDA MALUKU UTARA
Bagi anda yang ingin mendownload Logo Polda Maluku Utara dengan format JPG/JPEG (Joint Photographic Experts Group) atau format PNG (Portable Network Graphics) tanpa background dengan tingkat resolusi tinggi atau anda ingin mendownload logo ini pada format vector CDR (CorelDraw) yang bisa diedit kembali guna keperluan pribadi, untuk usaha desain, untuk usaha cetak dan yang lainnya, langsung saja anda klik link download yang telah kami sediakan di bagian paling bawah artikel. 

Apabila anda mengalami kendala pada link download, seperti link mati, atau ketidak sesuaian link, atau permasalahan yang lainnya, silahkan sampaikan permasalahan tersebut di kolom komentar agar kendala tersebut bisa segera kami perbaiki. Kami akan selalu Update logo dan desain terbaru lainnya, mohon dukungan anda semua dengan share ke rekan-rekan yang lain supaya mereka dapat mendownload dan memanfaatkan file-file berformat jpg, png dan cdr vector ini untuk keperluan usaha ataupun keperluan pribadi.
 
download-logo-vector-polda-maluku-utara-format-cdr-coreldraw-logoawal

LINK DOWNLOAD

>>   LOGO POLDA MALUKU UTARA   <<
Format JPG   |   Format PNG   |   Format CorelDraw

0 Response to "LOGO POLDA MALUKU UTARA"

Posting Komentar