LOGO SMA NEGERI 30 JAKARTA

 
SMA Negeri 30 Jakarta, sebagaimana dikutip dari laman sman30-jkt.sch.id, adalah Sekolah Menengah Pertama Negeri yang berada di DKI Jakarta yang terletak di bilangan Koja dan telah berdiri sejak tahun 1960an. Setiap tahunnya sekolah ini menerima siswa Sekolah Dasar untuk melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi baik dari sekolah negeri maupun sekolah swasta, serta meluluskan siswa-siswi untuk melanjutkan ke Sekolah Menengah Atas negeri maupun swasta. Pada awalnya SMA Negeri 30 adalah sebuah bangunan yang tak menentu. 

Dahulu, di daerah ini masyarakat membutuhkan suatu lembaga pendidikan yang dapat membuat masyarakat lebih pintar, selain itu untuk melanjutkan ke tingkat pendidikan yang lebih tinggi karena pada saat itu sekolah menengah umum di DKI Jakarta sangatlah minimum. Akhirnya berkat persetujuan dari Gubenur DKI yang saat itu menjabat dibuatlah sebuah bangunan memanjang di depan jembatan serong ( saat ini adalah SD) yang bernama SMA VILIAL, pada saat itu bentuknya masih sangat sederhana.

Ditempat tersebut juga di tempati oleh SMP 47 ( Pada tahun yang sama) akhirnya karena usaha dan kerja keras warga sekitar, SMA VILIAL dipindahkan ke lokasi di Rawasari Barat dan terpaksa murid SMA VILIAL dipecah menjadi dua (SMA 5 Sampai sekarang). Pada akhirnya setelah SMA VILIAL berpindah tempat diresmikanlah menjadi SMA Negeri 30 Jakarta, Jatuh pada tanggal 1 April 1974. Prestasi dan reputasi SMA Negeri 30 Jakarta dari tahun ke tahun mengalami pertumbuhan pesat, diantaranya berhasil mengadakan kerjasama dengan kedutaan dalam pemeran rupa. Pergelaran seni dan budaya yang dihadiri oleh Menteri pada saat itu.

Sejak berdiri hingga saat ini sudah banyak menghasilkan prestasi dan alumni yang dapat dibanggakan dari SMP Negeri 30 Jakarta. Sejak tahun 2007, sekolah ini menjadi Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional pertama yang berada di Jakarta Utara. Pada tahun 2015, SMP Negeri 30 Jakarta menduduki peringkat 6 DKI.

VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH
VISI SEKOLAH

“Unggul dalam imtaq dan Iptek, berbudi pekerti luhur, prima dalam pelayanan dan berwawasan lingkungan.”
 
Indikator:
  • Unggul dalam aktivitas keagamaan
  • Budi pekerti luhur dan perilaku mulia
  • Unggul dalam prestasi akademik dan non akademik
  • Prima dalam pelayanan
  • Peduli terhadap lingkungan

MISI SEKOLAH
Dari Visi tersebut dapat dijabarkan ke dalam Misi Sekolah sebagai berikut:
  • Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama yang dianut.
  • Menanamkan budi pekerti luhur dan budaya bangsa sehingga menjadi sumber kearifan dalam bertindak.
  • Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga setiap peserta didik berkembang secara optimal.
  • Menumbuhkan budaya menulis dan membaca.
  • Memfasilitasi dan mengembangkan potensi dan bakat sehingga berkembang secara optimal
  • Menumbuhkan semangat keunggulan secara intensif kepada seluruh warga sekolah.
  • Memberikan pelayanan prima peserta didik, orang tua dan masyaraakat
  • Menumbuhkan kepeduliaan terhadap kelestarian lingkungan kepada seluruh warga sekolah.

TUJUAN SEKOLAH
Tujuan sekolah yang ditarget dipacai adalah sebagai berikut :
  • 90% Guru mampu menciptakan suasana pembelajaran sesuai standar proses yang menyenangkan, inovatif dan bermutu
  • 100% siswa lulus Ujian dengan predikat baik
  • 95 % peserta didik mengikuti kegiatan tadarus dan do’a pagi dengan baik.
  • 50% lulusan diterima di perguruan tinggi negeri
  • Menjadi sekolah rujukan dalam pengelolaan budaya daerah
  • Peserta OSN tingkat Nasional untuk mapel Ekonomi
  • Memperoleh 2 juara dari bidang yang dilombakan pada FLS2N Tingkat Provinsi
  • Menghasilkan karya sastra/ tulis 3 buku.
  • Pelaksanaan UKK, UAS berbasis komputer .
  • Memiliki TIM Bank sampah yang mampu mengelola 50% sampah organik menjadi kompos dan mendaur ulang sampah Non Organik.
  • Memiliki Web sekolah yang aktif dan dikunjungi oleh 1.000 warga sekolah dan masyarakat dalam 1 tahun

DOWNLOAD LOGO SMA NEGERI 30 JAKARTA
Bagi anda yang ingin mendownload Logo SMA Negeri 30 Jakarta dengan format JPG/JPEG (Joint Photographic Experts Group) atau format PNG (Portable Network Graphics) tanpa background dengan tingkat resolusi tinggi atau anda ingin mendownload logo ini pada format vector CDR (CorelDraw) yang bisa diedit kembali guna keperluan pribadi, untuk usaha desain, untuk usaha cetak dan yang lainnya, langsung saja anda klik link download yang telah kami sediakan di bagian paling bawah artikel. 

Apabila anda mengalami kendala pada link download, seperti link mati, atau ketidak sesuaian link, atau permasalahan yang lainnya, silahkan sampaikan permasalahan tersebut di kolom komentar agar kendala tersebut bisa segera kami perbaiki. Kami akan selalu Update logo dan desain terbaru lainnya, mohon dukungan anda semua dengan share ke rekan-rekan yang lain supaya mereka dapat mendownload dan memanfaatkan file-file berformat jpg, png dan cdr vector ini untuk keperluan usaha ataupun keperluan pribadi.
 
download-logo-vector-sma-negeri-30-jakarta-format-cdr-coreldraw-logoawal

LINK DOWNLOAD

>>   LOGO SMA NEGERI 30 JAKARTA   <<
Format JPG   |   Format PNG   |   Format CorelDraw

0 Response to "LOGO SMA NEGERI 30 JAKARTA"

Posting Komentar